Kontributor

Gambar tema oleh Storman. Diberdayakan oleh Blogger.

Kamis, 07 Februari 2019

Block YOUTUBE Di Mikrotik Layer 7 Protocol




Block youtube Di Mikrotik dengan menggunakan Layer 7 Protocol  




  1. Masuk mikrotik dengan winbox atau melalui web browse dengan memanggil ip mikrotik
  2. Masuk ke menu ip firewall=>layer 7 protocol=>klik tanda ( + ) atau add new.
  3. Nama :(isi terserah misal block "blockyoutube") Regexp :(  " ^.+(youtube.com|www.youtube.com|m.youtube.com|ytimg.com|s.ytimg.com|ytimg.l.google.com|youtube.l.google.com|i.google.com|googlevideo.com|youtu.be|facebook.com|m.facebook.com).*$" )
  4. Setekah itu klik applay dan ok.
  5. Selanjutnya kita masuk ke tab filter rules tambah baru (+) atau add new di bagian tab General chain=forward src-address=192.168.2.0/24 pindah di tab advenced lalu isikan layer 7 protocol dengan nama yang tadi kita buat misal "blockyoutube" pindah lagi ke dalam menu action dan ubah action menjadi drop.
Dengan cara di atas kita sudah bisa menutup akses youtube baik itu melalui web atau melalui HP/handpone aplikasi,
Selamat mencoba..

0 on: "Block YOUTUBE Di Mikrotik Layer 7 Protocol"